Pertama, dari tujuan, terdapat kerancuan antara mempelajari bahasa arab sebagai tujuan (menguasai kemahiran berbahasa) dan tujuan sebagai alat untuk menguasai pengetahuan yang lain yang menggunakan bahasa arab (seperti mempelajari tafsir, fiqh, hadits, dan sebagainya)