5. Guru bahasa Arab sering mengontrol belajar peserta didik, memberikan tugas dirumah untuk membaca, menulis, dan lain-lain, menyiapkan pertanyaan seputar Al-quran dan realitas keseharian yang berhubungan dengan peserta didik.
6. Guru memberikan contoh model pengajaran bahasa Arab yang menyenangkan. Hal ini memberikan pengaruh positif pada siswa. Guru juga harus terlihat lebih atusias daripada murid, seperti menggunakan kostum Arab, gaya Arab, dan lain-lain.