Pada waktu liburan sekolah yang lalu saya dan keluarga berlibur ke pantai ujung genteng, perjalanan kesana cukup lama. sesampainya disana, saya menikmati suasana di pantai bersama keluarga yang penuh kekeluargaan. Kami pun beristirahat disana.Saya senang disini, pantai disini sangat indah. Pasir putih nya terhampar luas dan birunya air laut sungguh indah. Bahkan kami juga disini melihat sunset sangat indah sekali.Sayang sekali kami cuma 2 hari di sana, kami sekeluarga harus pulang. Meski berat rasanya untuk pergi, karena libur sekolah sudah habis maka kami harus pergi.
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
