Setelah dibuka dan sampailah di halaman terakhir dan sang kakak menemukan sebuah surat yang berisi kisah hidup dari seorang perempuan yang diperkosa oleh pamannya sendiri. Sang kakakpun memberikan surat tersebut kepada ayahnya.Namun setelah dibuka oleh ayahnya isi surat itu kosong. Sesuatu yang ganjal terajadi lagi bahkan semakin parah. Seorang perempuan dengan kimono tiba tiba datang menghampirinya. Leher perempuan itu mulai memanjang dengan muka yang mengeluarkan serangga yang sangat banyak. Keluarga tersebut mulai ketakutan namun malang mereka telah ditelan oleh gadis perempuan tersebut.
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
