Saya tinggal dikampung tetapi lingkungan rumah tinggal saya kurang menyenangkan karena didepan rumah saya mereka memutar music keras sekali disamping kanan rumah saya sering ada perkelahian rumah tangga kemudian disamping kiri tetangga saya mempunyai banyak peliharaan ayam dan kotorannya sering mengotori halaman rumah saya dan dibelakang tetangga saya sering sekali memarahi cucunya dengan suara yang nyaring dan kegaduhan seperti membanting bendaTetapi saya tetap menyenangi rumah tinggal saya karena dirumah itu banyak kenangan indah dengan kedua orang tua saya
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
