Keluarga saya adalah keluarga kecil. Kami adalah 5 orang orang tua saya (ayah dan ibu), saudara-saudara saya dan saya. Keluarga saya tinggal Skip tengah – Ambon. Keluarga saya adalah keluarga yang sangat baikAyahku Elco Birahy. Ayahku berumur 46 tahun. Ayah saya bekerja sebagai Penatua. Ayah saya bekerja di Gereja Ebenhazer. Ayah saya hobi joging. Ayah saya dibesarkan di Ambon.Ibuku Imelda Birahy. Ibuku berumur 40 tahun.ibu Sya seorang ibu rumah tangga. Ibu saya hobi Suka membaca. Ibu saya baik dan menyenangkan. Ibu saya dibesarkan di Ambon. Saudaraku adalah Imanuelo (kakak) dan Aprilia (adik Perempuan). kakak saya pada usia 18 tahun dan saudara perempuanku usia 10 tahun. Kakak saya bersekolah di SMA Ambon. Hobi saudara saya adal bersepada dan hobi adik saya bermain dan menonton TV. Saudara-saudara saya berkelakuan baik, nakal dan malas. Nama saya adalah Elys Birahy . Saya berusia 15 tahun. Saya SMA Negeri 1 Ambon kelas II A1 . Hobi saya adalah mendengarkan musik dan membaca. Aku tinggal di Skip Tengah . Saya mencintai keluarga saya.
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
