Untuk mewujudkan situasi dan kondisi kelas, baik sebagai lingkungan belajar maupun sebagai kelompok belajar, yang memungkinkan peserta didik untuk mengembangkan kemampuan semaksimal mungkin. Menghilangkan berbagai hambatan yang dapat menghalangi terwujudnya interaksi belajar mengajar. Menyediakan dan mengatur fasilitas, serta peralatan belajar yang mendukung dan memungkinkan peserta didik, belajar sesuai dengan lingkungan sosial, emosional, dan intelektual peserta didik dalam kelas