Sadarilah ini,
bahwa istrimu yang sederhana itu nyata, ada badannya, bisa bicara, terkadang ngomel, bisa ngeselin, tapi dia yang memberimu anak-anak dan yang akan mendampingimu sampai tua, dan yang pasti lebih membahagiakan daripada wanita super cantik yang yang tak kau miliki itu, yang hanya bisa kau lihat di TV.
Istrimu itu lebih nyata, dan sudah dirahmati dengan rezeki yang membesarkan rezekimu.
Apakah engkau tidak tahu, bahwa istrimu itu harus lebih banyak mengikhlaskan diri untuk menjadi istrimu dan ibu bagi anak anak mu
Mario Teguh – Loving you all as always