ayah beauty mengatakan kepada putrinya apa yang telah terjadi. Kakak beauty memerintahkan beauty untuk melihat monster itu. Beauty pergi untuk melihat Monster dan menginap di istana itu. Dia merasa takut, kesepian, dan sedih. Dia mencoba melarikan diri tapi dihentikan oleh monster itu. monster itu diperlakukan beauty dengan baik. Segera, Beauty mulai menyukai monster itu.Ayah : Putriku tadi ayah bertemu monster di istana, dia memaksa ayah untuk membawa beauty kesanaKakak : Beauty Cepat kau lihat monster itu!Beauty : iya, akan aku lihat monsternyaMonster : Apakah kau yang bernama beauty?Beauty : Iya betulMonster : Tinggallah bersamaku disiniBeauty : Aku tidak mau, aku akan pergiMonster : Kau tidak bisa pergi kemanapunBeauty : Baiklah aku akan disini tapi jangan sakiti aku
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
