Nina : nani apakah kamu tahu jerapah itu apa?Nani : tentu saja nina jerapah itu hewan yang mempunyai leher yang panjangNina : dimana kita bisa melihat jerapah?Nani : biasanya jerapah dapat kita temukan di kebun binatangNina : makanan apa yang biasanya jerapah makanNani : jerapah adalah hewan pemakan tumbuhan,dia memiliki kaki 4,dan dia sangat lucuNina : aku rasa hewan itu menggemaskan Nani : tapi hewan itu besar dia adalah hewan vivipar
Sedang diterjemahkan, harap tunggu..
