Untuk mempelajari bahasa arab diperlukan pemahaman secara teoritis hirarkhis terhadap empat kemampuan berbahasa. Dalam bahasa arab empat kemampuan berbahasa tersebut adalah istima’ (mendengar), kalam (berbicara), Qira’ah (membaca), kitabah (menulis). Keempat pilar tersebut merupakan dasar yang paling penting untuk dapat memahami dan mempraktikkan bahasa arab