Kemudian siswa yang masih kurang menguasai mufrodat bahkan masih ada beberapa siswa yang belum bisa mengenal huruf hija’iyah ataupun belum bisa membaca huruf arab, seorang guru berusaha untuk melatih dari hal yang mendasar, seperti pengenalan huruf hija’iyah, pengenalan mufrodat, dan pengenalan qiro’ah secara bertahap. Ini di maksudkan agar siswa lebih cepat menguasai bahasa arab.